Kali ini saya akan persembahkan produk terbaru saya yaitu LAZSMSDX.
Apa itu LAZSMSDX?
Adalah program atau software sms gateway yang dibuat dengan IDE Lazarus free pascal dengan MySQL sebagai database untuk mengirim dan menerima SMS. Bisa digunakan sebagai alternatif selain gammu, smslib, dkk
Kenapa dibuat dengan lazarus?
Lazarus sangat mirip dengan delphi sehingga biasa disebut versi open sourcenya delphi. Untuk develop software, ga perlu lagi beli lisensinya delphi :)
Jika anda sudah familiar dengan delphi tentu sangat mudah untuk adaptasi dengan lazarus.
kelebihan lazarus adalah gratis, opensource, multi platform telah tersedia versi windows, linux, free bsd, mac os x. Support bermacam database, seperti MySQL, SQLite, PostgreSQL, SQL Server, Sybase, Oracle, dll.
Slogan lazarus adalah write once compile everywhere. Yang mana dengan dukungan cross compiling, sekali membuat kode bisa di compile ke platform yang berbeda-beda kecuali jika mengandung komponen yang bergantung pada os tertentu.
Maka tidak heran jika banyak software yang dibuat dengan lazarus yang berupa software desktop, console application, android, web application, dll
Untuk siapa software ini?
Lazsmsdx merupakan engine sms gateway seperti layaknya gammu, smslib, dll dengan konsep mengirim sms dari tabel_outbox dan menerima sms yang disimpan di tabel_inbox di database mysql.
Sudah banyak bermunculan sofware sms gateway bertebaran, baik yang gratis atau yang dijual mahal. Tapi sayangnya program-program tersebut kebanyakan tidak sesuai dengan yang diinginkan, bisa jadi karena fiturnya tidak sesuai kebutuhan atau dikembangkan dengan gammu, smslib, smsservers, dll yang ribet.
Lazsmsdx berkomunikasi dengan modem menggunakan komponen Lazserial, software SMS gateway ini mengirimkan perintah AT COMMAND dan secara realtime menerima output dari modem, sehingga prosesnya jauh lebih cepat. Coba bandingkan dengan gammu yang berjalan di service windows.
Software ini sukses dijalankan dengan:
Kelebihan full source code:
Dengan membaca source code ini, diharapkan anda dapat memahami konsep:
Semoga bermanfaat.
Pembeli hanya berhak menggunakan produk ini untuk kalangan sendiri dan tidak boleh disebarkan atau diperjualbelikan kembali.